Monday, May 17, 2010

Hati - Hati dengan serbuk SARANG SEMUT palsu


Salam kenal,

Ada info menarik berkaitan dengan Serbuk Sarang Semut palsu. Belakangan ini banyak orang yang memanfaatkan ketidaktahuan masyarakat tentang Sarang Semut. Mereka menjual serbuk kayu biasa yang dilabeli Serbuk Sarang Semut. Orang yang mengkonsumsi bukannya sembuh, malah bertambah parah.

Yuk, Mengenal Jenis Aromaterapi

Tiap jenis aromaterapi menghadirkan suasana dan manfaat berbeda.

Menurut Wikipedia Bahasa Indonesia, aromaterapi berarti suatu pengobatan alternatif menggunakan bahan cairan tanaman mudah menguap. Bahan tersebut dikenal sebagai minyak esensial dan senyawa lainnya dari tumbuhan.

Aromaterapi selain digunakan untuk mengatasi berbagai keluhan juga mempengaruhi suasana hati, memudahkan tidur, meredakan kegelisahan, mengatasi depresi, dan mengurangi ketegangan penggunanya. Ada banyak jenis aromaterapi yang dapat dipilih dan digunakan. Setiap jenis mempunyai kemampuan dan khasiat berbeda.